Hai semua, kenalin saya Edward (samaran). Ini bukan pengalaman saya,
tapi teman saya sebut saja namanya Eko (samaran). Dia pernah cerita ke
saya kalau dia pernah berada di alam lain selain alam manusia, tapi saya
juga ngalamin peristiwa aneh di dalam cerita ini. Pengen baca
ceritanya, oke baca aja, ini dia...
Waktu itu saya masih sekolah di SMP kelas 8. Pada saat jam pelajaran
pertama, dan kedua masih tenang. Nah, pada saat jam pelajaran ketiga
(setelah istirahat) itulah masalahnya. Pelajaran kosong, tidak ada guru
karena tidak masuk. Semua kelas tenang, hanya kelas kami yang gaduh
karena jam pelajaran kosong. Teman saya Eko ingin pergi ke kamar kecil,
dia pergi sendirian. Gak tau kenapa dia pergi sendirian, karena biasanya
dia minta anter saya atau yang laen. Dia pergi ke kamar kecil di
belakang kelas saya, dimana di kamar kecil itu gelap gak ada lampunya
hanya penerangan dari jendela kecil di atas pintu.
Saya dan teman-teman menunggu, 10 menit berlalu dia belum kembali, 20
menit masih belum kembali, 30 menit masih juga belum kembali. Saya
putuskan untuk lihat dia di kamar mandi sama teman saya, dan saat saya
dan teman saya lihat ke kamar mandi, ternyata teman saya tidak ada. Mana
mungkin dia menghilang dari kamar mandi, karena kalau kelar pasti lewat
depan kelas. Tapi tidak ada seorangpun yang lewat. Akhirnya saya
putusin untuk balik ke kelas, di kelas semua masih gaduh.
Terkejutnya saya setelah saya lihat si Eko sudah berada di bangku paling
belakang duduk sendirian. Tapi saya merasa dia bukan Eko yang biasanya,
wajahnya pucat (tapi sedikit) saya coba pegang tangannya, terasa dingin
banget, padahal hawa di kelas panas, karena sudah jam pelajaran setelah
istirahat juga kelas yang gaduh, tetapi kenapa tangan Eko terasa
dingin? Ya udah saya tidak berfikir apa-apa, mungkin tangannya barusan
pegang air di kamar mandi. Saya coba bertanya pada dia, saya agak lupa
apa yang bicarakan dengan dia, tetapi saya ingat intinya:
Saya : Eh, kamu kok tadi tidak ada di kamar mandi sih, saat saya kesana?
Eko : (tidak menatapku) Iya saya tau kamu ke kamar mandi, tapi saya sudah duduk di sini tadi pas kamu keluar
Gw : (Saya berpikir, kok dia tau kalau saya keluar. Pas saya keluar kan
saya duduk di bangku sebelahnya) Ya udah saya ke Jack (nama temanku)
dulu ya
Eko : Iya ( tetap tidak menatapku)
Lalu saya pergi ke Jack, tapi tidak menanyakan kenapa dengan Eko, saya
pikir dia sudah tw karena dia lihat saya berbicara dengan Eko. saya ikut
maen lempar-lemparan kertas dengan teman-teman, karena masih belum ada
guru yang masuk.
Pada saat itu, saya kaget karena Eko yang duduk di bangku belakang
sendiri tidak ada (hilang), dan pada saat itu juga (setelah 60 menit Eko
masuk ke kamar mandi) Eko (yang asli) berlari dari depan kelas dan
masuk dengan tergopoh-gopoh sambil mukanya terlihat ketakutan. Saat itu
kelas saya jadi lebih gaduh karena menanyakan ada apa dengan Eko. Lalu
setelah mendengar kegaduhan di kelas saya, ada guru yang masuk di kelas
gw.
Guru saya menanyakan kenapa terhadap Eko. lalu Eko mengatakan bahwa dia
melihat hal-hal aneh di dalam kamar mandi tadi. Dia cerita ke guru dan
teman-teman saya begini:
Dia pergi ke kamar mandi dengan tenang. Pada saat masuk ke kamar mandi
juga seperti biasa. Nah, pada saat setelah dia buang air dan membuka
pintu untuk keluar, dia merasa dia bukan berada di sekolah dia, tetapi
berada di alam lain yang gak tau dimana tempatnya. Katanya dia berada di
sebuah hamparan luas seperti tanah lapang dan ada satu pohon di
pinggirannya. Dia merasa diawasi, dan benar saja saat itu dia melihat ke
belakang dan ternyata ada beberapa makhluk halus di belakangnya seperti
Miss. Kun, Mr. Pocong dan masih banyak lagi. Dia disitu hampir 60
menit, lalu dia berlari karena dikejar oleh makhluk tersebut hingga
melewati pohon. Dan saat dia melewati pohon itu dia sadar, sekarang dia
telah kembali ke sekolahnya, dan dia berlari ke kelas.
Aku bertanya pada teman-teman saya terutama Jack yang melihat saya
berbicara dengan Eko di bangku belakang. Dan jawaban dia adalah "Ya saya
tau loe tadi di bangku belakang, tapi kenapa loe ngomong-ngomong
sendiri seperti orang gak waras". Nah, Looo, jadi siapa Eko yang ada di
bangku belakang tadi?
Gw lalu menceritakan pengalaman tadi saat istirahat kedua pada penjaga
sekolah. Dan jawaban penjaga sekolah adalah "Iya dek, dulu di sini ada
anak yang meninggal bunuh diri di belakang sekolah (di belakang sekolah
ada jurang yang agak dalam), dia dulu di kelas yang adek tempatin
sekarang. Saya juga pernah dek berada di alam lain seperti teman adek
itu".
Label
- 18+ (41)
- 3SOME (2)
- ACTION (1)
- Ayam Kampus (3)
- CARD (1)
- COMIC (1)
- Dibawah Umur (5)
- Emulator (2)
- English (2)
- foto (28)
- Game (10)
- HENTAI (1)
- IGO (25)
- ILMU (4)
- indo (18)
- Jilbab (3)
- Kacamata (1)
- Mahasiswi (5)
- model (11)
- Musik (2)
- PC (5)
- PSX (6)
- PSX.Tycoon (1)
- RPG (1)
- RTS (2)
- SMA (1)
- SMP (2)
- Startegy (3)
- Tante (5)
- TARI (1)
- video (10)
- Visual Novel (3)
- WAR (1)
- WebCam (1)
Kamis, 23 Februari 2012
60 Menit di Alam Lain dan Setan yang Menyerupai Temanku
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar